Selasa 12 Mar 2024 18:45 WIB

Ini Empat Nama Calon Pengisi Kursi DPD RI Dapil Jateng

Taj Yasin menjadi nama dengan suara terbanyak calon anggota DPD dapil Jateng.

Rep: Febryan A/ Red: Agus raharjo
Mantan wakil Gubernur (Wagub) Jawa Tengah, Taj Yasin Maimoen.
Foto:

"Saya yakin petahana yang tidak terpilih itu rata-rata hanya yang datang menemui masyarakat ketika sedang butuh suara saja," ujar dia.

Di sisi lain, menurut Pangi, caleg incumbent atau petahana juga mempunyai investasi politik yang lebih permanen, karena mereka berkampanye lebih lama. Bukan setahun menjelang pemilu seperti halnya calon pendatang baru.

Adapun calon petahana yang tak kembali terpilih, imbuh dia, biasanya karena dinilai rakyat hanya datang menyapa mereka hanya di saat-saat menjelang pemilu.

 

"Karena rakyat itu mudah menghukum, mudah memberikan sanksi bahkan mereka tidak senang dengan caleg-caleg yang pragmatis, yang hanya datang musiman, menjelang pemilu baru ketok rumah warga," tegas Pangi.

photo
Anomali Teori Efek Ekor Jas PDIP di Bali - (Infografis Republika)

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement